System
Administrator adalah profesi yang memiliki tugas untuk melakukan administrasi
terhadap sistem, melakukan pemeliharaan sistem, memiliki kewenangan mengatur
hak akses terhadap sistem, serta hal-hal lain yang berhubungan dengan
pengaturan operasional sebuah sistem.
System administrator merupakan
sesosok yang bertugas untuk bertanggung jawab untuk menjaga konfigurasi dan
keamanan sistem operasi dari sebuah komputer, khususnya komputer multi-pengguna
seperti komputer server yang biasanya terletak pada perusahaan-perusahaan
besar. Selain itu, system administrator juga berusaha untuk memastikan jadwal,
performa, sumber daya dan keamaaan pada masing-masing komputer sesuai manager
inginkan tanpa menghabiskan banyak budget.
System Administrator ini
memiliki sebuah tanggung jawab besar diantaranya :
·
Menganalisa system log dan
mengedintifikasi beberapa hal yang dapat berpotensi menjadi masalah dalam
sebuah sistem dikomputer tersebut
·
Menjelaskan dan menggabungkan
teknologi baru kedalam lingkungan data pusat yang sudah ada
·
Melakukan rutin audit terhadap
sistem maupun perangkat lunak
·
Mensetujui pembaruan sistem
update, patch, atau beberapa perubahan konfigurasi
·
Memasang dan mengkonfigurasi
perangkat keras baru dan perangkat lunak baru
·
Menambah, menghapus, atau
bahkan memperbaru informasi akun pengguna, me-reset password,dll
·
Bertanggung jawab atas keamanan
·
Bertanggung jawab atas
memdokumentasi atas configurasi sistem
·
Memperbaiki segala permasalahan
yang ada
·
Peningkatan kinerja sistem
·
Memastikan dan mengawasi
infrastruktur jaringan telah bekerja dan bagus
·
Konfigurasi, menambahkan dan
menghapus file system
Aspek kerja yang ada yaitu :
·
Data base administrator,
mengurusi segala database disebuah sistem, menjaga keamanan sebuah data yang
sensitif dan melakukan peningkatan efesienisasi sebuah performa sistem.
·
Network administrator,
mengurusi infrastruktur sebuah jaringan seperti router dan switches, dan
melakukan diagnose terhadap sebuah permasalahan pada kesalahan jaringan
disebuah komputer
·
Security administrator,
merupakan spesialis dibidang keamanan jaringan komputer, termasuk keamanan dari
sebuah administrasi sebuah perangkat seperti firewalls.
·
Web adminstrator, melakukan
sebuah service atau peningkatan pada jaringan server.
·
Computer operator, melakukan
perbaikan rutine dan melakukan pembaruan terhadap sebuah data seperti merubah
data backup terakhir dengan terbaru.
Etika Administrator
·
Profesionalisme
·
Integritas Pribadi
·
Privasi
·
Hukum dan Kebijakan
·
Integritas Sistem
·
Pendidikan
·
Tanggung Jawab Etika
sumber
https://www.dictio.id/t/apa-yang-dimaksud-dengan-system-administrator/15144/2
Tidak ada komentar:
Posting Komentar